Posts

Showing posts from April, 2024

Membangun Kembali Latar Belakang

Image
  Analisis Penanda dan Petanda I. Pendahuluan Kajian kali ini mengenai analisis penanda dan petanda dari video youtube Alffy Rev yang berjudul Wonderland Indonesia. Video tersebut dibuat dengan tujuan untuk melestarikan keindahan budaya dan tempat yang ada di Indonesia, serta untuk memperlihatkan kepada masyarakat bahwa Indonesia adalah negara yang cukup luas dari segi pulau sampai isinya. II. Latar Belakang Linguistik adalah ilmu yang mempelajari tentang bahasa, ilmu yang megkaji, ilmu yang menelaah, atau mempelajari bahasa secara umum. Dalam dunia linguistik, terdapat kata penanda dan petanda. Tanda mempunyai tiga istilah, sign (tanda), signifier (penanda), dan signified (petanda). Konsep tersebut memiliki dua sisi, pertama adalah imaji bunyi sebagai penanda, kemudian konsep atau petanda. Penanda bisa menimbulkan petanda, begitu pun sebaliknya. Misalnya ketika mendengar atau mengucapkan kata pohon, kita harus langsung membayangkan konsepnya seperti apa. Seperti yang kita ketahui ...